Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk berkenan hadir dan memberikan doa restu pada pernikahan putra dan putri kami :
“Dan Di Antara Tanda-Tanda (Kebesaran)-Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-Pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Tenteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Di Antaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sungguh, Pada Yang Demikian Itu Benar-Benar Terdapat Tanda-Tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berpikir.”
Q.S AR-RUUM : 21
Wedding Gift
Atas restu dan kedatangan kamu ke pesta pernikahan kami sudah cukup bagi kami.Tapi jika kamu ingin memberi hadiah, kami menyediakan Amplop Digital untuk memudahkan kamu. Terima kasih